Selanjutnya, pihak Polairud mengamankan 12 orang diantaranya mahasiswa dan nelayan ke Mako Ditpolairud Polda Sulsel untuk dilakukan pemeriksaan, ujar Kabid Humas.

Di akhir statemennya, Kabid Humas berharap masyarakat agar jangan terprovokasi oleh upaya-upaya orang tertentu yang akhirnya menimbulkan efek Kamtibmas dan hukum, pungkasnya. (*)

YouTube player