Berdasarkan data PMO sepanjang tahun 2024, Ditjen PSDKP bersama dengan aparat penegak hukum (APH) lainnya telah berhasil menggagalkan penyelundupan BBL senilai Rp754 miliar atau sebanyak 5.525.108 BBL.

YouTube player